Kajian dan Buka Bersama Keluarga Besar Pengadilan Negeri Bulukumba
Rabu, 28 April 2021. Pengadilan Negeri Bulukumba Mengadakan Kegiatan Buka Puasa Bersama bertemakan "Dengan Semangat Ramadhan 1442 H Di Masa Pandemi, Kita Tingkatkan Iman dan Takwa Sebagai Upaya Mewujudkan Zona Integritas DI Pengadilan Negeri Bulukumba". Acara diisi dengan kajian yang disampaikan oleh Ustad Andi Armayadi Al Ghifari yang menyampaikan materi kajian mengenai keutamaan bulan ramadhan
Selengkapnya: Kajian dan Buka Bersama Keluarga Besar Pengadilan Negeri Bulukumba